Apresiasi memang ditujukan untuk menyegarkan kembali ingatan kita tentang ilmu yang pernah diperoleh dalam hal ini masalah pengelolaan pameran, di instansi plat merah ada sebagian kumpulan orang2 yg menyebut dirinya "kreatif" atau oleh lingkungannya telah dicap sebagai manusia kreatif, sehingga oleh instansinya ditugasi sebagai pengelola yang berhubungan dengan seni kreatif seperti desain pameran, poster, leaflet dan sebagainya. Lalu bagaimana mengasah mereka yang sebenarnya basicnya bukan di industri kreatif ini???
Biro Hukum dan Informasi Publik Kementerian Pertanian pada tahun 2012 ini mengadakan lagi "Apresiasi Pengelolaan Pameran" di Yogyakarta yang bertempat di Jayakarta Hotel & Spa jalan Laksda Adi Sucipto Km,8 Bandara, Yogyakarta.
Apa saja yang diapresiasikan pada kali ini? Mari kita telaah lebih dalam lagi lika-liku dari industri kreatif yang akan dibahas oleh pakar sekaligus pelakunya dari komunitas "Petakumpet" Yogyakarta. Petaumpet adalah wadah berkumpulnya insan2 kreatif dari ISI angkatan 1994. Di wadah inilah para penggiat industri kreatif di Yogyakarta berkumpul.
Lalu untuk apa apresiasi diadakan rutin setiap tahun???
(Pesen lapak dulu..pasti ada sambungannya.....hehehehe :-))
.
This entry was posted on 08.44 and is filed under . You can follow any responses to this entry through the RSS 2.0 feed. You can leave a response, or trackback from your own site.

0 komentar: